Gubernur Sumsel Tegaskan Komitmen Pemprov Sumsel Dukung Penguatan Pesantren Sebagai Pilar Penting Pembentukan Karakter Generasi Muda
Sumsel – MSN, Gubernur Sumatera Selatan H. Herman Deru menegaskan bahwa santri memiliki peran besar tidak hanya dalam sejarah perjuangan bangsa, tetapi juga dalam membangun peradaban masa depan. Hal tersebut…
